5 Jenis Bahan Baju Untuk Sablon – Warna Aseli Printing

Jenis bahan dan kain yang cocok untuk media sablon - Warna Aseli Printing

5 jenis bahan baju untuk sablonWarna Aseli Printing merokemendasikan yang cocok jenis kain seperti Cotton Combed, Cotton Combed Enzyme, Cotton Carded, Cotton Bamboo dan Cotton Tri-Blend. Dari tiap jenis bahan tersebut memiliki jens bahan yang berbeda-beda.

Sablon merupakan teknik cetak desain yang berbentuk gambar atau tulisan dengan menggunakan cat khusus sablon menggunakan teknik manual dan digital. Namun untuk memulai bisnis atau usaha sablon kalian perlu memahaminya yang dijadikan media sablon, karena tidak semuanya jenis bahan kain cocok untuk disablon. Sebagai berikut jenis-jenis bahan kain yang cocok untuk disbalon.

Jenis Bahan Baju Untuk Sablon Media Sablon

1. Permukaan Kain yang Lembut

Jenis kain yang lembut berdampak pada hasil sablonannya akan jauh lebih baik, bila permukaanya tidak lembut biasanya kain kurang rata dan dampak pada hasilnya menjadi kurang rata.

2. Mudah Menyerap Keringat

Pilihlah jenis kaos yang dapat menyerap keringat, percuma apabila desain hasil sablonannya sudah bagus dan sesuai tetapi jenis bahan kaos tersebut tidak mampu menyerap keringat. Lalu pilihlah jenis bahan koas yang mudah menyerap keringat.

Rekomendasi Bahan Baju Untuk Sablon

Cotton Combed

Cotton Combed bahan kaos yang sering digunakan sebagai bahan kaos standard distro. Cotton Combed merupakan bahan kaos yang dibuat menggunakan teknik rajut atau knit pada saat proses pembuatan melewati proses combing atau penyisiran sehingga menghasilkan kain lembut dan halus. Cotton Combed mampu menyerap keringat dengan baik, mengingat Cotton Combed terbuat dari serat alami yang sangat baik dalam menyerap cairan.

Cotton Combed Enzyme

Cotton Combed Enzyme bahan kaos Cotton Combed dengan tahap pencucian menggunakan zat enzyme atau protein alami   yang dapat terurai. Tahap pencucian ini memberikan efek positive atau kainnya akan jadi lebih minim bulu dan lebih halus dibanding Cotton Combed, sama seperti Cotton Combed Enzyme mampu menyerap keringat dengan baik sehingga nyaman dan dapat digunakan sehari-hari.

Cotton Carded

Cotton Carded bahan kain yang sering digunakan sebagai alternatif Cotton Combed. Cotton Carded  bahan kaos yang menggunakan teknik rajut atau knit dan melewati proses carding. Karena melewati proses penyisiran, terkadang masih terlihat pada permukaan kain Cotton Carded dan tidak selembut Cotton Combed.

Cotton Bamboo

Cotton Bamboo bahan kaos yang dibuat menggunakan teknit knit atau rajut. Cotton Bamboo terbuat dari 2 jenis bahan serat alami yaitu 30% serat kapas atau katun dan 70% bambu. Bahan kain ini termasuk bahan yang premium karena memiliki banyak keunggulan seperti mengandung ant bakteri dan anti bau jamur. Cotton Bamboo memiliki ciri kain seperti yang sangat lembut dan halus. Akan terasa sejuk dan nyaman pada saat dipakai untuk sehari-hari.

Cotton Tri-Blend

Cotton Tri-Blend bahan kaos yang dibuat dari gabungan 3 seperti bahan-bahan rayon, katun dan polyester. Masing-masing memiliki komposisi 25%, 25% dan 50%, kombinasi dari ketiga bahan diatas membuat Cotton Tri-Blend memiliki karakteristik yang unik serta tingkat kenyamanannya tersendiri. Bahan polyester membuat kaos tidak mudah menyusut dan mudah dibersihkan, rayon memberikan sifat lentur, sedangkan katun membuat kaos menjadi halus dan adem.

Tags: No tags

Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *